AKSI (Anak KelaS I)

Selasa, 22 Juni 2010

System Basis Data. Bahasa Query

Bahasa Query Formal.
Aljabar relasional ( Relational Algebra) 

Query language adalah suatu bahasa yang menyediakan fasilitas bagi user untuk mengakses informasi dari basis data. Pada umumnya level bahasa ini lebih tinggi dari bahasa pemrograman standar. 
Bahasa query dapat dikategorikan :
- Bahasa query prosedural
- Bahasa query non-prosedural.


-                      Bahasa query prosedural
·                     user menginstruksikan ke sistem agar membentuk serangkaian operasi dalam basis data untuk mengeluarkan hasil yang diinginkan.
·                     Bebrapa bahasa query yang murni adalah : Aljabar Relasional (relational algebra) 

-                      Bahasa query non-prosedural.
·                     user mendeskripsikan informasi yang diinginkan tanpa memberikan prosedur detail untuk menghasilkan informasi tersebut.
·                     Bebrapa bahasa query non-prosedural adalah : kalkulus relasional tuple (tuple relational calculus)

1.      Aljabar relasional ( Relational Algebra) adalah kumpulan operasi terhadap relasi, dimana setiap operasi menggunakan  satu atau lebih relasi untuk hasil relasi yang baru.

·                     Operasi-operasi dasar dalam aljabar relasional adalah : select, project, union, set difference, Cartesian product dan rename.
·                     Operasi-operasi dasar terdapat beberapa operasi lainnya :   
·                     intersection,  join, division dan assignment.

Operasi-operasi Dasar

·                     Operasi-operasi select, project dan rename disebut operasi unary, karena operasi-operasi tersebut hanya memerlukan satu relasi
·                     operasi-operasi Union, set difference, Cartesian product memerlukan sepasang relasi , disebut operasi binary.

Select (σ)
Untuk memilih baris tertentu dari sebuah himpunan baris data (record) yang memenuhi kondisi dan membuang baris yang lain.
n  Notasi
s ()

Contoh :
n  sdep_nomor=4(PEGAWAI)
    untuk memilih sub himpunan pegawai yang bekerja departemen nomor 4
n  sgaji>30000 AND dep_nomor=3 (PEGAWAI)
            untuk memilih sub himpunan pegawai yang memiliki gaji lebih dari 30000 yang bekerja di departemen 3

Project (p)
n  Untuk memilih attribut (kolom) tertentu dari himpunan / subhimpunan dan membuang yang lain
n  Jika tidak menyertakan primary key, maka dimungkinkan akan terjadi duplikasi. Duplikasi ini akan dihilangkan sehingga hanya sekali yang muncul.
n  Notasi
p ()
Contoh :
pJenisKel, Gaji (Pegawai)
 Untuk memilih atribut JenisKel dan Gaji dari tabel Pegawai
n  UNION: notasi à R È S
            Relasi yang menggabungkan semua baris di R atau S dengan meniadakan duplikasi
Contoh :
A = { 1, 2, 3 }
B = { 5, 7 }
A U B = { 1, 2, 3, 5, 7 }

n  INTERSECTION: notasi à R Ç S
            Relasi yang terdiri dari baris yang ada di R dan juga ada di S
Contoh:
A = { 1, 2, 3 }
B = { 2, 3, 5,7 }
 B = { 2, 3 }

n  DIFFERENCE: notasi à  R – S
            Relasi yang terdiri dari semua baris di R, tetapi tidak ada di S
Contoh:
A = { 1, 2, 3 }
B = { 3, 5, 7 }
A – B = { 1, 2 }

n  CARTESIAN PRODUCT à R X S
            Relasi yang terdiri dari kombinasi baris yang terdapat di R dan S. Yang mana setiap baris di R digabungkan dengan setiap baris di S
A = { 1, 2, 3 }
B = { 5, 7 }
A X B = { ( 1,5), (1,7), ( 2,5), (2,7), (3,5), (3,7) }



 Contoh Soal Operator Relational
Table Supplier atau Tabel S
S#
Sname
Status
City
S1
Arofat
20
Surabaya
S2
Bram
10
Jakarta

Table Part atau Tabel P
P#
Pname
Color
Weight
Quantity
P1
Bolt
Black
3
100
P2
Nut
Blue
9
200
P3
Com
Red
11
250

Pertanyaan : Dapatkan nama supplier yangg mensuplay P2?
Jawaban: Langkah2nya sbb:
A. Perhatikan kedua tabel yang mempunyai primary key yaitu tabel S dan tabel P
Primary key dari tabel S adalah: 

S#
S1
S2

Primary key dari tabel P adalah:
P#
P1
P2
P3

B. Masing2 primary key dikalikan dengan produk cartesian, maka akan menghasilkan table SP Hasil produk cartesian antara tabel S dengan tabel P adalah {(S1,P1), (S1,P2), (S1,P3), (S2,P1), (S2,P2), (S2,P3) }

C. σ (SP) artinya pemilihan secara record (σ) atau baris terhadap tabel SP terhadap nama supplier yang mensuplay P2.

S#
P#
S1
P1
S1
P2
S1
P3
  S2
P1
S2
P2
S2
P3  

S#
P#
S1
P2
S2
P2
                              

 

D. ((SP)) adalah pemilihan secara kolom, field atau atribute yang mensuplay P2 terhadap tabel (SP)


S#
P#
S1
P2
S2
P2
P#
P2
P2
                           



e. (S ((SP)) adalah menggabungkan tabel S dengan tabel terakhir, yaitu table ((SP)).
S#
Sname
Status
City
P#
S1
Arofat
20
Surabaya
P2
S2
Bram
10
Jakarta
P2

f. (S ((SP)) adalah pemilihan secara attribut kolom nama yang mensuplai P2.
P#
Sname
P2
Arofat
P2
Bram

Jadi nama supplier yang mensuplay P2 adalah Arofat dan Bram


1 komentar:

Anonim mengatakan...

lau punya boleh jg nih

Posting Komentar

http://anakkelasi.blogspot.com/